Bupati Empat Lawang Ikuti Tanam Perdana Cetak Sawah Rakyat se-Sumatera Selatan
Databicara.net, Empat lawang – Bupati Empat Lawang, H. Joncik Muhammad, mengikuti kegiatan Tanam Perdana Cetak Sawah Rakyat se-Sumatera Selatan yang dipusatkan di Kabupaten Musi Banyuasin dan dibuka langsung oleh Gubernur Sumatera Selatan. Di Kabupaten Empat Lawang sendiri, kegiatan berlangsung di Desa Lingge, Kecamatan Pendopo Barat, sebagai wujud komitmen bersama dalam meningkatkan ketahanan pangan dan produktivitas […]
Lanjutkan Membaca